Mengenang Barbie Hsu, 4 OOTD Semiformal yang Bisa Jadi Referensi Gaya

JAKARTA, - Aktris Taiwan Barbie Hsu meninggal dunia pada usia 48 tahun akibat pneumonia yang dipicu oleh influenza, seperti dikonfirmasi pada Senin (3/2/2025).
Dikenal luas berkat perannya sebagai Shan Cai dalam drama Meteor Garden (2001), nama Barbie Hsu populer di seluruh Asia.
Selain aktingnya, Barbie juga dikenal sebagai sosok fashionista yang sering tampil dengan gaya semiformal.
Baca juga: Hati-hati, Riwayat Pneumonia pada Anak Bisa Ganggu Tumbuh Kembangnya
Mari intip 4 OOTD (Outfit of The Day) semiformal Barbie Hsu yang bisa menjadi referensi gaya.
1. Dress hitam dengan coat panjang

Gaya ini cocok untuk berbagai acara semiformal, seperti meeting dengan calon klien atau perayaan ulang tahun pernikahan
Ia memilih high knee boots berwarna senada dan tas tangan untuk melengkapi penampilannya.
Baca juga: Mengenang Liam Payne, Ini 7 Gaya Ikonik Semasa Hidupnya
2. Blazer hitam dengan thigh-high boots

Selain itu, ia mengenakan thigh-high boots berhak tinggi untuk menciptakan kesan elegan.
Sebagai pelengkap, Barbie sering memilih makeup bernuansa natural dengan sentuhan bold pada bibir, seperti lipstik merah atau burgundy.
3. Setelan blazer berwarna lilac

Blazer berstruktur dengan kancing emas kecil ini membuat penampilan terlihat lebih feminin, tetapi tetap semiformal.
Rambutnya juga sengaja ditata dalam gaya messy waves, memberikan sentuhan effortless chic.
Baca juga: Gaya Artis Dunia Mengenang Vivienne Westwood di Upacara Peringatannya
4. Blazer oversized merah maroon

Potongan blazer yang longgar dengan bahu yang sedikit tegas, membuat penampilannya terlihat modern dan edgy.
Untuk melengkapi outfit-nya, ia memotong rambutnya dengan gaya bob pendek yang memberikan kesan chic.
Meski kini Barbie Hsu telah berpulang, gaya fesyennya akan selalu dikenang dan menjadi inspirasi bagi banyak orang.
Kepergiannya tentu meninggalkan duka mendalam, terutama bagi para penggemar yang tumbuh besar dengan karya-karyanya.
Terkini Lainnya
- 6 Kanduangan Skincare Malam untuk Kulit Berminyak
- Cara Mengatasi Creative Block ala Monica Ivena
- 6 Urutan Skincare Malam yang Benar demi Kulit Sehat
- Cara Memilih Warna Lipstik yang Sesuai dengan Warna Kulit
- Cerita Lansia Ikut Cek Kesehatan Gratis, Mengaku Bingung dengan Prosedurnya
- Warna Putih Berdesain Simpel Jadi Tren Kue Pernikahan 2025, Ini Alasannya
- Lavalen Luncurkan Cold Lift Therapy, Teknologi Baru untuk Bentuk Tubuh Ideal Tanpa Rasa Sakit
- Resmi Menikah, Intip Gaya Elegan Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon
- Curhat Pasien Cek Kesehatan Gratis, Sebelumnya Tak Pernah Tertarik Periksa Kondisi Kesehatan
- Usia 50 Tahun ke Atas? Ini 9 Olahraga yang Aman dan Menyehatkan
- 3 Tips Memilih Gaun Pengantin untuk Hari Istimewa
- Tren Gaun Pengantin 2025, Gaun Simpel Kembali Populer
- Lansia Bisa Cek Kesehatan Gratis Ulang Tahun mulai 10 Februari, Ada Apa Saja?
- Cek Kesehatan Gratis mulai 10 Februari, Pemeriksaan Kanker untuk Perempuan Tersedia
- 5 Masker Alami untuk Memutihkan Kulit, Mudah Dibuat di Rumah