5 Hal yang Tak Dianjurkan saat Stimulasi Pijat Bayi
JAKARTA, - Stimulasi pijat bayi memiliki sejumlah manfaat, baik secara fisik atau emosional.
Pada aspek fisik, misalnya, membantu pencernaan dan penyerapan hingga kualitas tidur lebih baik.
Sementara, dari segi emosional, efek positif adalah membangun ikatan antara orangtua dan anak hingga bayi bisa lebih rileks.
Tapi, orangtua juga harus paham, ada beberapa hal yang tidak dianjurkan ketika melakukan stimulasi pijat bayi.
Dr Bernie Endyarni Medise, Sp.A(K) memberikan sejumlah tips yang bisa dipahami oleh orangtua saat stimulasi pijat bayi.
Baca juga: Kapan Stimulasi Pijat Bayi Bisa Dilakukan?
1.Membangunkan anak
Ketika melakukan stimulasi pijat bayi, pastikan anak dalam kondisi yang nyaman. Ia tidak menganjurkan membangunkan anak yang sedang tidur hanya demi stimulasi pijat bayi.
Oleh karena itu, ia tidak mematok waktu yang pas untuk aktivitas tersebut.
"Jadi kalau kemarin stimulasi pijat bayi jam 7 pagi, tapi hari ini jam 7 pagi si kecil masih tidur, jangan dibangunkan."
Begitu kata Bernie saat acara Johnson's Sentuhan Cinta 2019, Jakarta, Rabu (26/6/2019).
Baca juga: Stimulasi Pijat Bayi, Membuat Bayi Ceria dan Tak Gampang Sakit2. Stimulasi pijat setelah makan
Setelah makan, perut akan terasa penuh. Begitu juga yang terjadi pada bayi.
Oleh karena itu, Bernie menganjurkan untuk tidak melakukan stimulasi pijat bayi sesaat setelah makan.
"Karena kalau dilakukan setelah makan, risikonya bayi bisa muntah," kata Bernie.
3. Kondisi sakit
Saat sakit, Bernie tidak menyarankan untuk melakukan stimulasi pijat.
Terkini Lainnya
- Seberapa Sering Laki-laki Harus Cukur Rambut?
- Jangan Merasa Bersalah Ketika Harus Meninggalkan Anak Bekerja
- Cara Mengajarkan Anak untuk Menghormati Waktu "Me Time" Orangtua
- 6 Perbedaan Barbershop dan Pangkas Rambut Biasa, Sudah Tahu?
- Studi Temukan Gen Z Generasi Paling Kesepian, Ternyata Ini Sebabnya
- Para Ibu, Kenali 3 Tahap Stres pada Pengasuhan Berikut
- Kenali 2 Siklus Stres pada Ibu dan Dampaknya
- 4 Fakta Kebaya Resmi Jadi Warisan Budaya Takbenda UNESCO, Tak Cuma Milik Indonesia
- Berburu Flash Sale Skincare bareng Jastiper dan "Beauty Enthusiast"...
- Brand Kecantikan Kylie Cosmetics Hadir di Indonesia, dari Lipstick sampai Parfum
- Trauma Dapat Sebabkan Penderitanya Berhalusinasi, Kok Bisa?
- Skincare Tak Kenal Gender, Iqbaal Ramadhan Dorong Pria Merawat Kesehatan Kulit
- Malas Merawat Diri dan Sulit Tidur Bisa Jadi Tanda Gangguan Kesehatan Mental
- Penderita Skizofrenia Berlaku Agresif, Niat Jahat atau Ketidaksadaran?
- Iqbaal Ramadhan Pakai Sunscreen sejak Remaja, Investasi Kesehatan Kulit Jangka Panjang